Amanat

Amanat
Berfirman Allah SWT:
“Sesungguhnya Kami telah menawarkan amanat kepada langit, bumi dan gunung-gunung, maka semuanya enggan untuk memikul amanat itu.”
Artinya mereka menolak untuk menerimanya.
“Dan mereka khawatir dari amanat itu.”
 

Iblis dan Siksanya

Iblis dan Siksanya
“Kalau kamu berpaling”
Yakni berpaling dari taat kepada Allah dan utusan-Nya,
“Maka sesungguhnya Allah tidak suka orang-orang yang kafir.” (QS. Ali Imran:13)
Maksudnya, Allah tidak mengampuni mereka dan tidak menerima tobat mereka, sebagaimana Dia tidak menerima tobat iblis karena kekafirannya dan kesombongannya. Tetapi Dia menerima tobat dari Adam AS karena dia mengakui dosa atas dirinya dan menyesalinya serta mencela dirinya sendiri. Hal ini walaupun

Taat Kepada Allah, Mencintai-Nya dan Mencintai Utusan-Nya (2)

 Wahb bin Munabbih telah berdoa kepada Allah agar dihilangkan darinya tidur waktu malam. Hilanglah tidur darinya selama empat puluh tahun. Hasan Al-Hallaj mengikat dirinya mulai dari mata kaki sampati kepada lututnya dengan tiga belas buah tali. Dia shalat dalam keadaan demikian dalam sehari semala seribu rakaat.
  Sesungguhnya